. . . and justice for all

. . . and justice for all

Matematika jika diketahui jari-jari kerucut tersebut 21 cm dan garis pelukisnya 24 cm Maka luas permukaan bangun tersebut​

jika diketahui jari-jari kerucut tersebut 21 cm dan garis pelukisnya 24 cm Maka luas permukaan bangun tersebut​

Diketahui:

s=garis pelukis=24cm

r=jari-jari kerucut=21cm

Ditanya:

Luas permukaan bangun tersebut adalah...

Jawab:

Langkah 1

Gunakan rumus phytagoras untuk menentukan t (tinggi kerucut).

[tex]s^{2}=r^{2}+t^{2}[/tex]

[tex]t^{2}=s^{2}-r^{2}[/tex]

[tex]t= \sqrt{s^{2}-r^{2}} [/tex]

[tex]t= \sqrt{24^{2}-21^{2}} [/tex]

[tex]t= \sqrt{576-441} = \sqrt{135} = 3 \sqrt{15} [/tex]

Langkah 2

Cari luas permukaan lingkaran.

[tex]L.alas kerucut=\pi \: r^{2}[/tex]

22/7 . 21 . 21= 1386 cm^2

Langkah 3

Cari luas selimut kerucut.

[tex]L. luas selimut=\pi rs[/tex]

22/7.21.24=1584 cm^2

Jadi, jawabannya adalah 1386+1584=2970cm^2

[answer.2.content]